5 Fakta Wanita yang Jarang Diketahui Pria

fakta wanita

Banyak fakta wanita yang belum diketahui pria seperti umur wanita lebih panjang dari lelaki dan Masih banyak yang lainnya, simak artikel ini!

Berbicara mengenai fakta tentang wanita, memang sangat menarik untuk dikulik dari berbagai sudut pandang. Menariknya, hal tersebut seolah menjadi misteri yang tak terpecahkan bagi kaum laki-laki. Maka tak heran, kaum adam tersebut kerap mencari kata kata fakta tentang wanita, demi memuaskan rasa penasarannya. Tak jarang, berbagai cara pun ditempuh demi mendapatkan perhatian dari sosok wanita idamannya tersebut.

Tak hanya bahasan secara umum, kaum pria juga cenderung tertarik pada topik yang mengupas fakta tentang perasaan wanita. Bukan apa-apa, hal tersebut memang sering disinggung karena wanita cenderung menggunakan perasaannya dibandingkan logika. Selain itu, figur wanita yang merupakan sosok lemah, cenderung lebih banyak mengundang perhatian para pria. Seperti apa sisi lain dari sosok cantik ini? Simak ulasan berikut.

klinik lelaki

1. Menyukai bau badan lelaki

Fakta tentang wanita yang tak kalah uniknya adalah menyukai bau-bauan secara spesifik. Diketahui, perempuan justru menyukai lelaki yang memiliki bau badan dengan aroma khas. Mereka beranggapan, pria dengan bau wewangian khusus lebih seksi dan menarik minat mereka dibanding mereka yang berbau badan tak sedap.

2. Mitos keperawanan yang salah kaprah

Jika kaum pria lebih menyukai topik seputar fakta unik tentang payudara wanita, kisah keperawanan seorang gadis lebih penting lagi. Banyak pria yang mengira, keperawanan seorang wanita dibuktikan dengan keutuhan selaput dara miliknya. Kenyataannya, justru ada beberapa wanita yang malah tak memiliki selaput dara. Tentu saja, ukuran mengenai selaput dara tersebut sudah tidak relevan lagi dalam kaitannya dengan keperawanan seorang perempuan.

Baca juga:

3. Umumnya, wanita punya umur lebih panjang dibanding laki-laki

Secara statistik, kebanyakan perempuan memang terbukti memiliki umur yang lebih panjang dibanding laki-laki. Hal ini bisa jadi disebabkan oleh kemampuan tubuh perempuan yang lebih baik dalam menghadang berbagai penyakit.Kemampuan ini dipercaya berasal dari beberapa faktor. Salah satunya dalah karena banyaknya kadar hormon estrogen di tubuh wanita yang bisa membuat sistem imun bekerja lebih baik.

4. Ingatan wanita lebih baik daripada pria

Secara umum, wanita terbukti memiliki daya ingat yang lebih baik dibandingkan pria. Tidak hanya soal pelajaran atau pekerjaan, kemampuan ini juga berlaku pada hal mengingat wajah seseorang. Jangan buat kesalahan pada wanita jika tidak ingin di ingat terus!

5. Klitoris adalah bagian penting untuk orgasme wanita

Tahukah Anda jika 50-75% wanita baru bisa mengalami orgasme setelah melalui stimulasi klitoris terlebih dahulu? Jadi, jika lain kali Anda ingin memberikan kepuasan tersendiri pada pasangan, jangan lupa untuk bermain lebih lama di area ini. Bahkan, sebagian besar wanita tidak akan bisa merasakan orgasme hanya dari penetrasi penis semata.

Berpotensi Gagah Kembali dalam 3 Hari Saja!

Jika Anda mengalami penyakit Impotensi atau Ejakulasi Dini segerakan Konsultasi dengan Dokter yang sudah berpengalaman hanya di Klinik Lelaki GRATIS.

Tinggalkan Balasan