Ketahui Beragam Makanan Penambah Libido Wanita

penambah libido wanita

Libido atau gairah seks wanita sering kali tidak dapat di tebak terkadang lagi turun atau bahkan naik. Namun, ketika penurunan gairah tiba cobalah mengonsumsi makanan penambah libido wanita. Apa saja makanannya? Simak terus artikel ini!

Penurunan libido dapat terjadi pada setiap orang baik pria atau bahwa wanita. Terdapat beberapa faktor yang dapat membuat gairah menurun mulai dari stres, lelah dan masih banyak lagi. Jika tidak ditangani segera masalah ini mengganggu kualitas di atas ranjang.

Orgasme merupakan faktor penting penunjang kepuasan dalam bercinta. Akan tetapi orgasme ini tidak bisa diraih ketika wanita sedang dalam keadaan tidak bergairah atau libido turun. Nah, maka dari itu mengatasi sesegera mungkin merupakan hal penting.

5 Makanan Penambah Libido Wanita

Terdapat beberapa makanan yang bisa Anda coba untuk menambah libido atau gairah ketika bercinta. Nah, berikut di bawah ini beragam makanan yang perlu Anda konsumsi agar kepuasan bercinta dengan pasangan kembali.

1. Cokelat

Selain rasanya yang manis ternyata cokelat memiliki banyak manfaat bagi kesehatan. Salah satunya adalah untuk membuat gairah ketika bercinta semakin meningkat. Sebuah studi menyebutkan bahwa peningkatan gairah seksual setelah makan cokelat.

2. Daging

Daging merah makanan selanjutnya yang bisa Anda coba untuk menambah gairah ketika bercinta. Daging merah memiliki kandungan protein yang tinggi sehingga dapat membuat meningkatkan gairah seksual.

3. Alpukat

Buah alpukat satu ini dapat menjadi sumber lemak yang baik bagi tubuh. Selain itu alpukat juga memiliki vitamin dan mineral yang dapat membantu meningkatkan aliran darah. Aliran darah yang lancar membantu peningkatan gairah ketika bercinta.

4. Pisang

Pisang merupakan sumber potasium yang baik untuk tubuh wanita. Uniknya, mengonsumsi pisang setiap hari juga disarankan untuk pria dan wanita guna menjaga gairah seksual tetap tinggi.

5. Semangka

Sebuah studi menyatakan bahwa semangka memiliki manfaat bagian wanita berkat kandungan asa amino L-citrulline. Nutrisi ini memiliki manfaat untuk membantu wanita meningkatkan gairah ketika bercinta.

Nah, itu tadi beberapa jenis makanan penambah libido wanita ketika bercinta. Dengan ketika libido tinggi maka kegiatan bercinta dengan pasangan akan sama-sama terpuaskan dan orgasme yang dinanti akan tercapai.

Referensi:
Menshealt.com

Ilustrasi gambar by Freepik

Tinggalkan Balasan