Obat Hipertensi Sebabkan Ejakulasi Dini

obat hipertensi dapat menyebabkan ejakulasi dini

Apakah anda pernah mendengar obat hipertensi dapat menyebabkan ejakulasi dini ? Simak artikel di bawah ini.

Ejakulasi dini adalah kondisi ketika dimana pria ingin berhubungan seks dengan pasangan nya, namun pria ini mengalami klimaks yang teralau cepat. Lalu apakah benar obat hipertensi dapat menyebabkan ejakulasi dini?

Ejakulasi dini dan hipertensi

Lalu bagaimana dengan obat darah tinggi? Apakah termasuk salah satu faktor penyebab ejakulasi dini? Sebelumnya, perlu diketahui bahwa hipertensi berpotensi mengganggu hubungan seksual penderitanya.

Hipertensi, terutama yang berlangsung lama, dapat menimbulkan kerusakan pada permukaan dalam pembuluh darah. Keadaan ini juga bisa disertai pembentukan plak di dalam pembuluh darah dan pengerasan dari pembuluh darah. Semua faktor ini membuat darah sulit mengalir dengan lancar.

Sayangnya, kelancaran aliran darah merupakan salah satu mekanisme penting yang membuat ereksi berhasil. Oleh karena itu, sering kali pria dengan darah tinggi mengalami disfungsi ereksi. Mereka dapat mengalami kesulitan mempertahankan ereksi.

Beberapa obat anti darah tinggi juga dapat menimbulkan efek samping terhadap fungsi seksual. Misalnya, obat jenis diuretik atau beta bloker yang dapat menyebabkan gangguan ereksi. Selain ejakulasi dini, gangguan fungsi seksual yang sering dikeluhkan akibat penggunaan obat-obatan tersebut adalah berkurangnya libido.

Jika Anda merasa mengalami gangguan fungsi seksual setelah mengonsumsi obat darah tinggi, jangan ragu untuk berkonsultasi dengan DR.Rio Kliniklelaki.com. Tak perlu khawatir. Ada banyak jenis obat darah tinggi, jadi jika salah satu menimbulkan efek samping dapat diganti dengan jenis lainnya.

Selain itu, belum tentu semua orang yang mengonsumsi obat darah tinggi akan mengalami ejakulasi dini. Jadi, jangan buru-buru menganggap obat hipertensi sebagai biang kerok masalah seksual. Namun yang pasti, Anda dapat mencegah gangguan fungsi seksual tersebut dengan menjaga hipertensi tetap terkontrol dan menerapkan gaya hidup sehat.

Tapi jangan khawatir ejakulasi dini dapat di sembuhkan dengan terapi-terapi di bawah ini

Terapi Ejakulasi Dini untuk Pria

Berpotensi Gagah Kembali dalam 3 Hari Saja!

Jika Anda mengalami penyakit Impotensi atau Ejakulasi Dini segerakan Konsultasi dengan Dokter yang sudah berpengalaman hanya di Klinik Lelaki GRATIS.

Tinggalkan Balasan