Bagi wanita yang memiliki pasangan mengalami impoten, ada baiknya anda jangan langsung meninggalkannya begitu saja. Karena anda bisa memcoba beberapa tips ini agar bisa menghadapi pria impoten saat berhubungan seksual.
Impoten atau disfungsi ereksi adalah suatu gangguan yang dimana tidak mampunya mempertahankan ereksi pada penis oleh karena itu wanita harus mengetahui cara merangsang pria impoten.
Pada umumnya impoten dapat disebabkan oleh dua faktor. Faktor penyakit fisik contohnya seperti diabetes, hipertensi, kolesterol tinggi, jantung. Dan juga disebabkan oleh faktor psikologis contohnya seperti stress, ketakutan, tertekan, cemas.
Semua wanita pasti tidak mau memiliki pasangan yang mengalami impoten. Namun terkadang para wanita sebelumnya tidak mengetahui hal tersebut, sehinggan wanita lebih memilih untuk meninggalkan pasangannya.
Di bawah ini cara merangsang pria impoten:
- Ini bukan salah kamu
Terkadang banyak wanita akan berpikir bahwa pria impoten merupakan salah mereka yang tidak bisa membuat pasangannya terangsang. Padalah ini bukan salah wanita, karena biasanya pria terkena disfungsi ereksi karena kesehatan yang kurang baik.
- Pahami pria
Bagi wanita sebaiknya lebih bisa memahami pasangannya, karena pria yang mengalami disfungsi ereksi cenderung akan menolak akan berhubungan seks, tetapi ini bukan karena males namun karena malu dengan pasangnnya.
- Cari penyebabnya
Jika pasangannya mengalami disfungsi ereksi, kamu bisa mencari penyebabnya dengan memeriksa keadaannya.
- Pengobatan alternatif
Cobalah membantunya dengan cara mencari pengobatan alternatif. Bisa dengan membelikan obat-obatan yang bisa melancarkan aliran darah atau bisa membawa langsung ke pengobatan alternatif.
- Konsultasikan dengan dokter
Alangkah lebih baik dengan berkonsultasi dengan dokter. Jadi janganlah ragu untuk menemui dokter tentang masalah ini.
- Membicarakannya
Karena masalah ini sangat memalukan bagi pria, sehingga pria cenderung malu membicarakannya. Tapi, sebagai wanita sebaiknya tahu tentang hal ini sehingga para wanita harus pandai kepada pasangannya agat tidak membuat pikiran menjadi negatif.
- Tetap cintai dia
Sebagai wanita tetaplah anda cintai dia meski pria sedangn mengalami disfungsi ereksi. Mungkin dengan melakukan pelukan, ciuman, dan belaian agar bisa membuatnya kembali terangsang.
Itulah beberapa tips yang bisa wanita lakukan, apabila pria sedang mengalami impoten.
Konsultasikan Keluhan Anda seputar Impotensi & Ejakulasi Dini pada Dokter yang sudah berpengalaman dibidangnya, hanya diĀ Klinik Lelaki .